Kayu jati yang telah diubah dari gelondong menjadi kayu jadi perlu butuh pengawet Kayu Jati, karena jika tidak diawetkan akan busuk dan lapuk karena terserang jamur.
Hutan merupakan assosiasi tumbuh-tumbuhan yang didominasi tumbuhan berkayu dan menempati suatu wilayah hutan yang dapat menciptakan iklim mikro dan makro. Hutan Indonesia mempunyai keanekaragaman hayati yang tinggi, begitu pula dengan jenis kayu yang ada di dalamnya. Berdasarkan nilai ekonomisnya, jenis-jenis kayu tersebut dapat dibedakan menjadi dua kelompok, yaitu kayu komersial (diperdagangkan) dan kayu non-komersial (tidak diperdagangkan). Pohon yang kayunya dikenal dalam perdagangan di Indonesia sampai saat ini diperkirakan baru sekitar 400 jenis botani (spesies), yang mencakup 198 marga (genera) dari 68 suku (familia0. Salah satunya yaitu kayu jati, meskipun masuk dalam golongan kayu kuat, apabila pemanenannya masih berumur muda akan mudah terserang rayap dan lapuk.
Agar kayu tidak lapuk, maka butuh pengawetan sebagai treatment utama agar kualitas tetap terjaga. Pengawetan kayu jati akan memperpanjang umur kayu dengan nilai jual tinggi ini, meningkatkan ketahanannya, dan melindunginya dari hama seperti serangga, hewan pengerat, atau jamur. Rumah, furnitur, dek, dan struktur lain yang dikonstruksikan dari kayu jati asli memerlukan perawatan untuk menjaga agar kayu tetap sehat dan terhindar dari kebusukan.
Awetkan kayu dengan melakukan pemeliharaan rutin yang akan menjaga bentuknya agar tetap bagus selama bertahun-tahun. BioCide Wood Fungicide adalah produk anti jamur yang cocok untuk pemeliharaan. Produk yang diformulasikan khusus sebagai pengawet kayu jati anti jamur.
Produk Anti Jamur Specialis Jamur Substrat
BioCide wood Fungicide merupakan produk anti jamur specialist jamur substrat. Jenis jamur ini ialah blue stain, white stain, dan black stain. Hama tersebut merupakan organisme perusak kayu yang tidak mudah dihilangkan. Sehingga, penanganan jamur tersebut harus dilakukan sebelum organisme tersebut muncul. Karakter dari jamur ini ialah merusak struktur dan estetika kayu.
BioCide Wood Fungicide diformulasikan khusus dari bahan Methylene Bis Tiosianate dan 2-thiocyanomethyl thiobenzothiazole (MBT/TCMBT). Bahan kimia ini sangat efektif untuk pencegah pertumbuhan jamur susbtrat. Sehingga, media kayu atau lainnya memiliki umur pakai yang lebih panjang.
Keunggulan BioCide Wood Fungicide dari Supplier Pengawet Kayu Jati BioCide:
Apabila karakter kayu jati kuat, tahan lama, mempunyai estetika tinggi jika diolah. Perawatan dari jamur dengan produk Biocide Wood Fungicide akan menambah performa kayu jati tersebut. Produk ini efektif dan stabil untuk jangka waktu cukup lama, mudah digunakan/ diaplikasikan, dapat diaplikasikan pada berbagai media
Biocide Wood Fungicide dapat digunakan pada media kayu (log dan gergajian), bambu, natural fiber, rotan, dan lain-lain. Produk pengawet kayu ini dapat dilarutkan dengan air atau minyak (solvent). Pengawet kayu jati ini dapat diperoleh melalui kontak yang tersedia dalam website ini.