Mengecat tembok anti lumut bisa menjadi salah satu persiapan yang perlu Anda lakukan untuk menghadapi musim hujan.
Pada musim hujan berbagai permasalahan kerap bermunculan, namun faktornya tetap sama. Yaitu akibat kondisi kelembaban udara yang meningkat dan menyebabkan berbagai macam masalah. Salah satunya juga kerap terjadi dan menimpa rumah, khususnya tembok.
Lumut bisa bermunculan pada tembok karena tingginya kelembaban akibat hujan. Apalagi jika ada air hujan yang masuk dan merembes kedalam rumah dan meresap kedalam tembok. Jika sering terjadi, mau tidak mau hal ini akan menyebabkan lumut muncul pada tembok.
Masalah ini tentunya menyebabkan hal lain yang membahayakan jika dibiarkan kedepannya. Lumut bukan hal sepele yang bisa diacuhkan begitu saja, terlebih bagi Anda yang menganggap masalah ini bukanlah sesuatu yang serius.
Pentingnya Mengecat Tembok Anti Lumut Sebagai Persiapan Jelang Musim Hujan
Saat menjelang musim hujan, ada banyak persiapan yang perlu Anda lakukan agar lebih aman dan siap menghadapinya. Salah satunya yaitu dengan mengecat tembok menggunakan cat yang memiliki kandungan anti lumut. Karena lumut pada tembok bukan hanya membuat tembok memiliki tampilan yang tidak menarik.
Tetapi juga membuat tembok lebih mudah rusak bahkan mudah roboh jika di diamkan dalam waktu lama secara terus menerus. Untuk mengatasi hal ini, sangat penting bagi Anda untuk mempertimbangkan penggunaan cat tembok yang dilengkapi fitur anti lumut. Menemukan produk cat tembok dengan bahan anti lumut di dalamnya bukanlah hal yang sulit untuk dilakukan.
Saat ini berbagai merk cat tembok juga sudah dilengkapi dengan fitur anti lumut. Tentu saja hal tersebut terjadi mengingat pertimbangan dan perkembangan masalah adanya lumut yang terus bermunculan pada tembok meski sudah dilapisi dengan cat. Namun, menggunakan cat dengan tambahan fitur anti lumut juga tidak selamanya maksimal.
Akan lebih aman jika Anda memilih untuk menggunakan tambahan berupa obat anti lumut yang bisa dikombinasikan dengan cat tembok. Agar bisa mendapatkan produk anti lumut dengan kualitas terbaik, sebaiknya simak tips memilihnya dengan benar seperti info dibawah ini.
Tips Memilih Produk Anti Lumut untuk Mengecat Tembok
Saat ini ada berbagai produk pengawet kayu dalam hal ini anti lumut yang bisa dicampurkan dengan cat tembok. Hal ini dapat menambahkan fitur anti lumut pada tembok yang dilapisi dengan cat tembok anti lumut. Namun untuk mendapatkan produk yang tepat jangan sampai Anda asal saja untuk memilihnya.
Ada beberapa tips memilih produk anti lumut yang perlu Anda ketahui. Beberapa diantaranya seperti:
Ø Pilih Produk yang Aman untuk Digunakan
Penting sekali untuk memilih produk anti lumut yang aman digunakan. Baik itu untuk pengawetan kayu maupun untuk cat tembok. Keamanan produk bisa diketahui dari pengaruh penggunaan produk tersebut terhadap media yang diaplikasikan.
Contohnya jika Anda memilih untuk mengaplikasikan produk anti lumut pada kayu, jangan sampai produk tersebut merusak kayu. Baik itu warna alami, serat alami, maupun kondisi lainnya yang memungkinkan hal tersebut terjadi. Begitu pula pada saat Anda memilih untuk menggunakan produk anti lumut pada tembok melalui kombinasi dengan cat tembok.
Akan berbahaya jika ada efek tidak aman pada tembok. Entah itu menyebabkan tembok menjadi gatal jika disentuh kulit, ataupun ada pengaruh lainnya. Pastikan pula produk tersebut memiliki bahan aktif yang aman kandungannya jika diaplikasikan pada media terbuka seperti tembok.
Ø Memiliki efektivitas yang tinggi untuk mengatasi lumut
Selain harus masuk kedalam kategori produk yang aman untuk digunakan, pastikan juga produk ini bisa digunakan untuk mengatasi masalah lumut dengan tepat. Efektivitas suatu produk yang Anda pilih pasti juga ditentukan dengan pengaruh kandungan bahan aktif yang ada dalam produk tersebut.
Maka saat memilih obat anti lumut, sebaiknya cari tahu dan pahami kandungan bahan aktif di dalamnya. Ketahui apa fungsinya dan bagaimana kinerjanya dalam mengatasi lumut yang muncul pada suatu objek.
Biocide Surface Film Preservative, Obat Anti Lumut dan Jamur yang Fleksibel
Untuk menangani masalah lumut, Anda bisa memilih menggunakan produk Biocide SFP. Memiliki kandungan bahan aktif berupa Diuron dan Carbendazim Calcium bis (dodecybenxenesulfonate). Bahan tersebut merupakan kandungan bahan kimia yang mampu mengatasi lumut agar tidak mudah muncul lagi.
Penggunaan obat pembasmi jamur ini juga sangat efektif untuk membasmi lumut. Sehingga bukan hanya jamur pada furniture yang bisa diatasi dengan mengaplikasikan produk ini. Produk ini bisa diaplikasikan pada berbagai media. Diantaranya seperti pada berbagai produk olahan kayu (MDF, triplek, plywood dan sejenisnya). Termasuk juga rotan, bambu, enceng gondok dan beragam natural fyber lainnya.
Selain kayu, penggunaannya dengan cara dicampurkan pada larutan cat tembok tentu juga menjadi fitur lain yang dimiliki produk ini. Masalah lumut pada tembok bisa diatasi dengan mudah hanya dengan campuran cat tembok dan Biocide SFP.
Apa Saja Keunggulan Biocide SFP?
Ø Dapat dilarutkan secara water based
Sebagai produk anti jamur dan lumut, Anda bisa merasa lebih aman dan mudah untuk menggunakan produk ini. Tentu saja karena Anda bisa melarutkan produk ini secara water based. Yang artinya Anda bisa menggunakan air bersih sebagai bahan pelarutnya.
Selain mudah dan cepat didapat, Anda juga tidak perlu mengeluarkan biaya tambahan untuk mengaplikasikan produk ini. Jadi bisa lebih menghemat pengeluaran juga kan?
Ø Bisa sangat stabil dan efektif saat digunakan sebagai lapisan coating
Selain sebagai produk perawatan anti jamur dan lumut pada kayu, Anda juga bisa memanfaatkan produk ini sebagai lapisan coating. Tak perlu khawatir dengan kinerjanya, karena percaya atau tidak Biocide SFP adalah pelapis coating yang stabil dan efektif utnuk digunakan.
Tak perlu khawatir pula terhadap penggunaan produk ini pada lapisan coating. Karena tidak akan ada masalah berarti yang ditimbulkan jika Anda menggunakan produk ini. Lapisan coating yang diaplikasikan tidak akan rusak jika Anda melapisi Biocide SFP diatasnya.
Justru akan lebih membantu melindungi media untuk memberikan hasil coating terbaik dengan tambahan fitur anti jamur dan lumut.
Ø Termasuk produk yang ramah lingkungan
Bisa dikatakan produk ini termasuk kategori fungisida yang ramah lingkungan. Bukan tanpa alasan tentu saja, karena hal ini dilihat dari seluruh aspek termasuk dari kandungan bahan kimianya. Kandungan bahan kimia yang ada pada produk ini bukan termasuk produk yang berbahaya.
Tidak ada dampak buruk bagi kesehatan aplikator maupun bagi lingkungan. Residu bahan kimianya bisa diatasi dan bisa ditanggulangi dengan menerapkan prinsip ramah lingkungan.
Ø Metode aplikasinya fleksibel
Yang tak kalah menyenangkan tentu saja Anda bisa mengaplikasikan produk ini secara fleksibel. Anda bisa menggunakan Biocide Surface Film Preservative dengan 2 metode. Diantaranya dengan cara dioles menggunakan kuas. Ataupun dengan cara di spray menggunakan spray gun.
Jadi, tidak perlu bingung dan khawatir lagi jika berhadapan dengan masalah jamur atau lumut. Cukup atasi dengan Biocide Surface Film Preservative.
Dimanakah Anda bisa Mendapatkan Berbagai Produk Biocide untuk Mengecat Tembok Anti Lumut?
Jika anda memiliki pertanyaan lebih lanjut atau pemesanan mengenai produk ini, silahkan hubungi HotLine kami disini : HotLine Bio. Atau melaui e-mail di [email protected].
Anda dapat membeli seluruh varian produk dari Bioindustries secara online melalui beberapa kanal marketplace kami berikut ini:
Anda juga bisa membeli seluruh produk dari Bioindustries secara langsung di beberapa service point kami berikut ini:
Bio Center Yogyakarta
Jl. Sidikan 94, Surosutan, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia 55162
Phone / fax: 0274 388301
Hp / WhatsApp: Klik Disini
e-mail: [email protected]
Bio Service Point Jepara
Jl. Raya Kudus Km. 9, Ngabul, Tahunan, Jepara, Jawa Tengah 59417
Phone: 0291 598992
e-mail: [email protected]
Bio Service Point Cirebon
Jl. Escot No.42 RT.014/RW.04, Desa Tegalwangi, Weru, Cirebon, Jawa Barat 45154
Phone: 0231 320759
e-mail: [email protected]